Sunday, 21 April 2013
Grace Sahertian, Sebentar Lagi
Akan ada satu musisi wanita berbakat yang meramaikan kancah musik Indonesia, Grace Sahertian. Bukan nama baru di jajaran komunitas jazz Bandung. Wanita cantik yang berdomisi di Bandung ini sering wara-wiri di beberapa gigs dengan band jazznya, Palm from Moodytunes.
Kali ini Grace bersolo project di albumnya bertajuk 1415. Akankah wanita penggemar Erikah Badu ini memberi gebrakan baru dengan alunan lagu-lagu neo soulnya yang renyah dan menggoda? Kita tunggu saja. Sebentar lagi.
Simak pula Grace Sahertian di soundcloud pribadinya: https://soundcloud.com/grace-sahertian
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment